Ramlan Ifran Apresiasi, Keluarga Yunus Djafar Miliki Jiwa Sosial Tinggi

    Ramlan Ifran Apresiasi, Keluarga Yunus Djafar Miliki Jiwa Sosial Tinggi
    Anggota DPRD Kota Bitung,H Ramlan Ifran di acara Syukuran Keluarga Yunus Dafar - Buntay (Kahua), di Dermaga PT Sari Cakalang Bitung

    BITUNG - Pengusaha Peiikanan kota Bitung Yunus Djafar  (Kahua) gelar syukuran Pelepasan Kapal Ikan Baru KM. Lhyana Putri 04, di dermaga labuh PT. Sari Cakalang Bitung, Kamis (08/05/2024).

    Doa syukur Pelepasan perdana yang juga dihadiri Anggota DPR Kota Bitung H. Ramlan Ifran, Imran Lakodi, Tokoh Agama, Para Imam, Tokoh Masyarakat serta ratusan tamu undangan lainnya.

    Ditemui usai acara, kepada awak Median Ramlan Ifran menyampaikan, Berbicara sebagai perwakilan rakyat bangga dan senang  sekali dengan para pengusaha-pengusaha seperti Pak Yunus Djafar yang saat ini mengembangkan bisnis yang ada di kota Bitung yang tentunya bisa menciptakan lapangan kerja yang lebih banyak.

    " Kita harus apresiasi, pak Yunus Jafar,   yang saya tahu beliau Selain pengusaha juga sangat peduli sekali dalam hal sosial." Jelas H Olan

    Lanjut H. Olan Dia tidak mengumpulkan pundi-pundi pendapatan untuk diri sendiri dalam mengembangkan bisnisnya, yang kita lihat pak Yunus Djafar dan Keluarga, jiwa sosialnya sangat tinggi.

    " Sering kita melihat kalau ada hasil lebih  yang diperoleh sering dibagi dengan masyarakat, " ungkapnya

    Menurut H Olan, terkait  beberapa regulasi tentang perikanan yang menjadi polemik bagi perusahaan perikanan, bahwa  memang ini skalanya skala nasional dimana aturan-aturan di buat oleh pemerintah saat ini.

    " Sifatnya memang dari pusat tapi kita di daerah jangan patah semangat kita tetap harus dorong apalagi pemerintah kota. Ini harus didorong terus karena bagaimana kita mau menangkap ikan kemudian harus dibatasi." Tandasnya. (AH)

    bitung
    Abdul Halik Harun

    Abdul Halik Harun

    Artikel Sebelumnya

    Yunus Djafar, Kahua Gelar Doa Syukur Pelepasan...

    Artikel Berikutnya

    7 Jabatan Polres di Mutasi, Kapolres Pimpin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    KPU Bitung Resmi Tetapkan Hengky Randito Walikota dan Wakil Walikota Bitung
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025
    Irjen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Para Kolonel Jajaran Mabes TNI

    Ikuti Kami